Doa Rosario dan Ibadat Arwah Mengenang 100 Hari Ibu Theresia Sugiyartiningnih
Kamis, 26 Mei 2022
Add Comment
Ibadat arwah mengenang 100 hari bu Theresia Sugiartiningnih dilaksanakan di rumah almarhum secara offline dengan undangan terbatas dan juga online pada Kamis, tanggal 26 Mei 2022.
Bapak Yanuarius Sony memimpin ibadat arwah yang dimulai jam 18.00, acara selesai jam 19.15 Wib.
Di dalam kehidupan mungkin kita juga pernah mengalami jalan tersesat, jauh dari Tuhan, namun kita beruntung mempunyai Bapa yang begitu pengasih dan pengampun. Bapa yang sabar dan selalu merangkul, untuk kembali padaNya. Hal ini menjadi inti permengungan malam itu.
Ibadat dilanjutkan dengan doa rosario bersama dan dilanjutkan dengan ramah tamah. Sebelum berakhirnya acara, tuan rumah pak Anton mengucapkan banyak terima kasih atas terselenggaranya acara ini, juga support dari teman teman dan umat lingkungan Feli 3. Tuhan memberkati. Amin 🙏
Penulis : Ibu Arianthy Diana Kusuma & Publisher : F.X Rudy - Tim PARPOL [Partisipan Pelayan Online]
Paroki Harapan Indah Bekasi
Paroki Harapan Indah Bekasi
0 Response to "Doa Rosario dan Ibadat Arwah Mengenang 100 Hari Ibu Theresia Sugiyartiningnih "
Posting Komentar
Mohon berkomentar secara bijaksana, bersudut pandang positif dan menyertakan identitas di akhir komentar (walaupun fasilitas komentar tanpa nama). Satu lagi mohon tidak meninggalkan komentar spam !
Terima Kasih | Tim KOMSOS St. Albertus Agung Kota Harapan Indah