iklan banner

Renungan Hari Minggu 30 Mei 2021

Minggu 30 Mei 2021
Hari Raya Tritunggal Mahakudus

Inilah Injil Suci menurut Matius (28:16-20)

"Baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus."

Sesudah Yesus bangkit dari antara orang mati, kesebelas murid berangkat ke Galilea, ke bukit yang telah ditunjukkan Yesus kepada mereka. Ketika melihat Dia mereka menyembah-Nya, tetapi beberapa orang ragu-ragu. Yesus mendekati mereka dan berkata, "Kepada-Ku telah diberikan segala kuasa di surga dan di bumi. Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku, dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus, dan ajarlah mereka melakukan segala sesuatu yang telah Kuperintahkan kepadamu. Dan ketahuilah, Aku menyertai kamu senantiasa sampai kepada akhir zaman."



Kotbah Romo Yustinus Kesaryanto, Pr dalam Misa Kudus Hari Raya Tritunggal Mahakudus 29 Mei 2021 pukul 17.00 WIB. Demikian permenungan Minggu ini, Tuhan memberkati kita semua .

Narasumber : RD Yustinus Kesaryanto  & Publisher : Hery WW  - Tim PARPOL  [Partisipan Pelayan Online] Paroki Harapan Indah Bekasi 

0 Response to "Renungan Hari Minggu 30 Mei 2021"

Posting Komentar

Mohon berkomentar secara bijaksana, bersudut pandang positif dan menyertakan identitas di akhir komentar (walaupun fasilitas komentar tanpa nama). Satu lagi mohon tidak meninggalkan komentar spam !

Terima Kasih | Tim KOMSOS St. Albertus Agung Kota Harapan Indah

text gambar text gambar text gambar text gambar text gambar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel