Agenda Bulan Kitab Suci 2020
Senin, 31 Agustus 2020
Add Comment
AGENDA BULAN KITAB SUCI
TGL 1- 30 SEPTEMBER 2020
Ikutilah:
- PK.20.00 WIB SETIAP MALAM: Renungan KITAB SUCI
- PK.18.00 WIB SETIAP SELASA: Pertemuan LINGKUNGAN Virtual
🎯Tgl.01/09 PK.18.00 WIB "Peranan Sabda Allah dalam Gereja menurut konsili Vatikan II" MISA PEMBUKAAN BULAN KITAB SUCI oleh BPN PKKI (Badan Pelayanan Nasional Pembaruan Karismatik Katolik Indonesia) dipersembahan Mgr. Prof. Dr. Henricus Pidyarto Gunawan, O.Carm. (Uskup Keuskupan Malang); KLIK: https://youtu.be/KwYKHt-uPLE
🎯Tgl.01/09 PK.20.00 WIB "MENJADI SAUDARA YANG ADIL DI MASA PENDEMI" oleh Rm. DR. JOSEP SUSANTO ; Klik: https://youtu.be/UlptBrvpXyo
Tgl 2 - 4/09 PK.20.00 WIB dari LAY & CLERGY CONGRESS OF COUPLES FOR CHRIST.
🎯Tgl.02/09 Pk.20.00 WIB "KELUARGA KUDUS" oleh MGR. CHRISTOPHORUS TRI HARSONO (Uskup Keuskupan Malang); KLIK: https://youtu.be/xy9T_wOiAsQ
🎯Tgl.03/09 Pk.20.00 WIB "BANGSA SEJAHTERA" Oleh Mgr. PROF. DR. ADRIANUS SUNARKO, O.F.M. (Uskup Keuskupan Pangkal Pinang); KLIK: https://youtu.be/3-pNj-ZjsLA
🎯Tgl. 04/09 PK.20.00 WIB "DUNIA AMAN" oleh MGR. ANTONIUS SUBIANTO BUNJAMIN, OSC (Uskup Keuskupan Bandung); KLIK: https://youtu.be/zqE1LOgVR7Q
Tgl.05-30/09 PK.20.00 WIB Oleh Tim BPN PKKI (Badan Pelayanan Nasional Pembaruan Karismatik Katolik Indonesia)
🎯Tgl.05/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 1: 19-28) "Aku Bukan Mesias" Endie Rahadja – Jkt, BPK KAJ
🎯Tgl.06/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 1: 35-51) "Apakah Yang Kamu Cari?" Mgr. Sipri Hormat – Ruteng, BPK Makasar
🎯Tgl.07/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 2: 1-11) "Mau Apakah Engkau daripada-KU?" Vincent Cahyono – Smrg, BPK Bandung
🎯Tgl.08/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 2: 13-25) "Merombak Bait Allah" Rm Subagyo – Jkt, BPK Bogor
🎯Tgl.09/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 3: 1-21) "Bagaimanakah Mungkin Hal Itu Terjadi?" Franky - Sby, BPK Jayapura
🎯Tgl.10/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 3: 22-36) "Ia Harus Makin Besar" Mgr. Petrus Canisius Mandagi, M.S.C – Ambon, BPK Amboina
🎯Tgl.11/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 4: 1-42) "Akulah Air Hidup" Devi Joewana - BPK Surabaya
🎯Tgl.12/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 4: 46-54) "SabdaMu Pulihkanku" Rm. Alex Suwandi – Padang, BPK Padang
🎯Tgl.13/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 5: 1-18) "Maukah Kamu Sembuh?" Mgr. Rubiyatmoko – Semarang, BPK Kupang
🎯Tgl.14/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 6: 1-15) "Dimanakah Kita Membeli Roti?" Tanto – Pontianak, BPK Pontianak
🎯Tgl.15/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 6: 16-21) "Ini Aku, Jangan Takut" Rm. Sumanto – Purwokerto, BPK Purwokerto
🎯Tgl.16/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 6: 25-59) "Aku Ditarik Oleh-Nya" Novi – Bandung, BPK Manado
🎯Tgl.17/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 6: 60-71) "Perkataan yang Menggoncangkan" Mgr. Adrianus Sunarko, OFM – Pangkal Pinang, BPK Denpasar
🎯Tgl.18/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 8: 1-11) "Aku Tidak Menghukummu" Budi Sutedjo - BPK Tanjung Karang
🎯Tgl.19/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 9: 1-41) "Pergilah, Basuhlah Dirimu!" Rm. Edi Purwanto – Smrg, BPK Atambua
🎯Tgl.20/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 10: 1-21) "Ada Lagi Pada-Ku Domba Lain" Mgr. Agustinus Agus – Pontianak, BPK Medan
🎯Tgl.21/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 11: 1-44) "Sekiranya Engkau Ada di Sini" Robby Jonosoewoyo - BPK Merauke
🎯Tgl.22/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 12: 1-8) "Memberi yang Terbaik" Rm. Adrian Adirejo – Sby, BPK Surabaya
🎯Tgl.23/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 13: 1-20) "Perbuatlah untuk Mereka" Felix Ali Chendra – Jkt, BPK Samarinda
🎯Tgl.24/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 14: 1-14) "Janganlah Gelisah Hatimu" Mgr Pius Riana Prapdi - Ketapang, BPK Ketapang
🎯Tgl.25/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 15: 9-17) "Kasih yang Sempurna" Surya Tjahjadi - BPK Bandung
🎯Tgl.26/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 16: 4b-15) "Untuk Itulah Aku Pergi" Rm. Eko Wahyu, OSC – Jkt, BPK KAJ
🎯Tgl.27/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 17: 1-26) "Jadikan Kami Satu" Mgr. Antonius Subianto Bunjamin, O.S.C. – Bandung, BPK Sintang
🎯Tgl.28/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 18 – 19) "Taat dan Setia Sampai Mati (Sengsara Yesus)" Elleine Magdalena - Mlg, BPK Banjarmasin
🎯Tgl.29/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 20 – 21:14) "Tidak Melihat Tapi Percaya" Rm. Steve Winarto - Jkt, BPK Palembang
🎯Tgl.30/09 Pk.20.00 WIB (Yoh 21: 15-23) "Hati Hamba" Rm Antonius Gunardi, MSF – Jogya, BPK KAS
📕📗📘📙
PERTEMUAN LINGKUNGAN VIRTUAL SETIAP SELASA PK.18.00 WIB
- 📖PERTEMUAN PERTAMA: SELASA, 8 SEPTEMBER 2020 PK.18.00 WIB (Mat 6: 9-13) "Bapa Kami yang Maha Adil" dari PAROKI HARAPAN INDAH
- 📖PERTEMUAN KEDUA: SELASA, 15 SEPTEMBER 2020 PK.18.00 WIB (Mat 25: 31-40) "Allah yang Hadir Sebagai Korban Ketidak-adilan" dari PAROKI BIDARACINA
- 📖PERTEMUAN KETIGA: SELASA, 22 SEPTEMBER 2020 PK.18.00 WIB (Mrk 2: 1-12) "Menjadi Umat Yang Berbela Rasa" dari PAROKI KEDOYA
- 📖PERTEMUAN KEEMPAT: SELASA, 29 SEPTEMBER 2020 PK.18.00 WIB (Luk 16: 19-30) "Menjadi Saudara dalam Penderitaan" dari PAROKI DUREN SAWIT
MISA PENUTUPAN BULAN KITAB SUCI:
- 🎯RABU, 30 SEPT PK.18.00 WIB.
KLIK LINK HIDUPTV SESUAI JAM:
- Youtube.com/Hiduptv
- Direlay Channel Youtube Pelbagai Keuskupan dan Paroki-Paroki
MATERI bisa diunduh di https://www.kaj.or.id/read/2014/08/13/7852/bahan-bulan-kitab-suci-kaj-bks-2014-oleh-komisi-kitab-suci-kaj.php
Penulis & Publisher : Hery WW - Tim PARPOL [Partisipan Pelayan Online]
0 Response to "Agenda Bulan Kitab Suci 2020"
Posting Komentar
Mohon berkomentar secara bijaksana, bersudut pandang positif dan menyertakan identitas di akhir komentar (walaupun fasilitas komentar tanpa nama). Satu lagi mohon tidak meninggalkan komentar spam !
Terima Kasih | Tim KOMSOS St. Albertus Agung Kota Harapan Indah